Beberapa Pedagang di Pasar Istanbul Turki Bisa Berbahasa Indonesia

25 Januari 2014 20.17 By Arsyil Statistikawan



Istanbul adalah kota terbesar di Turki. Istanbul berada di dua benua, sebagian wilayahnya berada di benua Eropa dan merupakan wilayah yang terramai di Istanbul. Di tengah kota Isstanbul terdapat sebuah pasar bernama Kapalicarsi. Kapalicarsi sudah ada sejak ratusan tahun lalu. Meskipun sudah berumur tua tetapi kemegahannya masih terlihat.

Kapalicarsi berukuran sangat luas dan sangat ramai. Para turis mancanegara konon selain mengunjungi Hagia Sophia dan Blue Mosque juga menyempatkan untuk mengunjungi pasar ini. Letak pasar Kapalicarsi memang tidak jauh dari kedua ikon wisata Istanbul tersebut.

Sewaktu saya di Istanbul, Turki dan mengunjungi Kapalicarsi ini bersama beberapa orang Indonesia lain saya bertemu dengan pedagang yang ada di video ini. Luar biasa, bahasa Indonesianya lumayan lancar. Saya anggap luar biasa karena katanya dia pernah di Indonesia selama 1 tahun tapi sudah bisa lancar seperti itu. Jika penasaran watch my above video. :)

Tulisan Lain yang berhubungan



Share
Add my Facebook here!

3 Response to "Beberapa Pedagang di Pasar Istanbul Turki Bisa Berbahasa Indonesia"

  1. bay Says:

    sama seperti di mekah arab saudi, beberapa pedagang bisa berbahasa indonesia, rupiah juga bisa digunakan disana

  2. Arsyil Statistikawan Says:

    @bay.
    wah..senengny sudah pernah ke mekah.. semoga sy nyusul.. amin

  3. Unknown Says:

    saya ingin berbagi cerita kepada rekan-rekan/teman-teman semua beberapa bulan yang lalu saya bermasalah hutang piutang dan berkat saya menemukan Artikel tentang seorang yang bisa membantu saya keluar dari masalah hutang ini.Nama beliau AKI GENDENG.beliau mampu meramalkan angka-angka yang akan keluar dalam permainan togel beliau juga dapat memberikan kita pesugian yang berlimpah saya pun tidak pikir panjang langsung menelpon AKI GENDENG di nomor hpnya yang di share di jejaring sosial .berkat batuan Aki saya sudah 3 kali membuktikan ramalannya jika anda mau hubungi AKI GENDENG nomor hpnya 082-313-481-643

Posting Komentar

CARA BERKOMENTAR:
Beri komentar sebagai, pilih: Nama/URL
Isi nama anda, kosongkan "URL" jika tidak punya website/blog. Kalau ngisi alamat Web jangan lupa "http://", contoh: http://arsyil.blogspot.com

Ctt: Identitas anda sangat saya perlukan. Jgn lupa nama ya!

Daftar Isi

Kata Bijak Hari Ini

3 RUMUS SUKSES

Rumus 1 :
Man Jadda Wajada
(Siapa yang bersungguh-sungguh akan berhasil)
Rumus 2 :
Man Shobaro Zhafira
(Siapa yang bersabar akan beruntung)
Rumus 3 :
Man Saro 'Aladdarbi Washola
(Siapa yang berjalan di jalur-Nya akan sampai)