Contoh Studi Kasus Basis Data / Database Pada Sebuah Apotik (Praktikumku)

18 Desember 2010 09.21 By Tembalang Online

Klik di gambar

Pada praktikum pertama arsyil untuk mata kuliah Basis Data, yaitu membuat diagram Entity Relationship (E-R) terhadap sebuah kasus database sebuah apotek. Setelah dibuat diagram E-R, kemudian diimplementasikan pada sebuah software untuk basis data, yaitu menggunakan microsoft access. Berikut kasus basis data pada sebuah apotik "OBATKU".

Sebuah apotik di Jalan Pemuda 83 Semarang – “OBATKU” akan mengimplementasikan aplikasi basis data pada apotiknya. Sebagai apotik yang melayani langsung pelanggan obat, OBATKU melakukan pencatatan terhadap beberapa hal, yaitu :
1. Data Karyawan
2. Data Obat
3. Data Supplier

Setiap pelanggan dapat membeli lebih dari satu jenis obat. Didalam satu transaksi penjualan, seorang pelanggan hanya dilayani oleh seorang karyawan dan seorang karyawan setiap harinya dapat melayani lebih dari satu orang pelanggan dalam beberapa transaksi penjualan.

Data karyawan secara lengkap seperti ditunjukkan dalam kartu tanda pengenal karyawan yaitu terdiri ID karyawan, nama, alamat, kota, status, no tlp.

Data obat secara lengkap seperti ditunjukkan dalam kartu identifikasi obat yaitu terdiri ID obat, nama, jenis, harga, stock, ID supplier.

Sedangkan data supplier deperti ditunjukkan dalam kartu supplier yaitu terdiri ID suplier, nama, alamat, kota, no tlp.

Faktur penjualan yang dipergunakan dalam proses penjualan obat berisi No, tanggal, ID pelanggan, ID karyawan, ID obat, jumlah, total, pajak, total bayar.

Faktur penyuplaian obat yang dipergunakan dalam proses pembelian obat dari supplier obat berisi No, tanggal, ID karyawan, ID supplier, ID obat, jumlah obat, total, pajak, total bayar.

Di dalam operasionalnya, pemilik OBATKU menginginkan adanya laporan penjualan untuk tiap periode waktu tertentu (misal harian, mingguan atau bulanan).

Langkah PEMBAHASAN silakan lihat ke posting selanjutnya: Contoh Diagram E-R Basis Data Apotek (Praktikum 1)
Atau silakan membaca dulu DASAR TEORI tentang diagaram E-R di posting ini: Langkah Pembuatan dan Perancangan Konseptual E – R Diagram

Oleh: Arsyil Hendra Saputra
Sebagai seorang Statistikawan, tidak menutup diri untuk membantu sesama dalammemecahkan permasalahan statistika. Bagi kamu yang pengin bertanya alias membahas sebuah persoalan statistik dengan saya, monggo, silakan tanyakan saja, dapat lewat blog ini atau facebook atau YM. Terima kasih.

Tulisan Lain yang berhubungan



Share
Add my Facebook here!

20 Response to "Contoh Studi Kasus Basis Data / Database Pada Sebuah Apotik (Praktikumku)"

  1. Anonim Says:

    nama saya raden agung prawiro.
    mas saya mau tanya kalau ngekonvert entitas apotek2 yg ad d aats menjadi tabel goman ya??
    mohon bantuannya

  2. aliijunot Says:

    terimakasih atas informasinya gan

  3. lyasa Says:

    ok, lanjutkan terus

  4. Cara Mengobati Penyakit Kusta Secara Alami Says:

    Bagus infonya, menarik..
    trus Lanjutkan !

  5. cara mengobati maag Says:

    kalau kerja dapat uang itu biasa, tapi kalau kerja dapat uang plus pahala itu baru luar biasa :)
    salam sukses,,,

  6. Obat Herbal Alami Penyakit Polip Says:

    sangat menarik infonya,,.
    makasih,,.

  7. BubeMob.com Says:

    YUK MAMPIR GAN...
    Nonton Film Bioskop Terbaru Rilisan Terbaru
    > Www.BubeMob.Com
    > Captain America: The Winter Soldier (2014)
    > Need for Speed (2014)
    > X-Men: Days of Future Past (2014)
    > The Amazing Spider-Man 2 (2014)
    Visit Ya

  8. Anonim Says:

    implementasinya dong mas,,
    ke programnya.. hehe

  9. Yuliati Says:

    Buat pengguna android, nih ada app buat nyari DOLLAR online secara mudah tanpa modal dan legal modal HP aja , lumayan bisa ditukerin sama STEAM gift card, gem coc , Google Play gift card, paypal, facebook giftcard, Xbox,PlaystationStore, Amazon dan ItunesGiftCard
    1. Download aplikasi Whaff Rewards di playstore
    2. Setelah ke intsall buka appnya
    3. Seteah di buka klik tombol login, login ajaa pake akun facebook kalian
    4. Abis itu ada kotak invitation code
    5. Masukan kode AY85570
    6. Setelah masukan kode diatas kalian bakal Dapet $0.3, lumayan kaan, kalian tinggal ngumpulin deh sampe 10$
    7. Cara ngumpulinnya gampang, tinggal invite orang lain atau download aplikasi yang ada di app tersebut
    8. Setiap download aplikasi kalian akan mendapat hadiah sebagai reward, hadiahnya bisa $0.17, $0.22 sampe $0.66
    9. Setiap hari kalian pun akan mendapat reward bila setelah di download aplikasi tersebut tidak di uninstall lagi lumayan kaan setiap hari Uang kalian bertambah hehehe
    10. Setelah terkumpul $10 baru deh kalian bisa tukerin ke voucher google play,
    11. Terus kalian juga bisa tukerin sama Google Play gift card, steam gift card , paypal, facebook giftcard, Xbox,PlaystationStore, Amazon dan ItunesGiftCard

    Jangan lupa share trik ini ya :)

  10. Manajemen TheCash Says:

    ada software apotek terbaru

    Aplikasi Apotek

  11. Toko alat bantu sex pria wanita Says:

    artikel blog yang sangat memberikan pembelajaran untuk saya. trimaksih gan atas page halaman nya dengan tutorial nya menarik ini.

  12. anabolic rx24 asli Says:

    nice blog

  13. toko cahaya Says:


    this article I read is very helpful for me also add input.
    obat bius

  14. Anonim Says:

    klg tangerang
    membesarkan penis secara alami
    testimoni pelanggan klg pills usa
    khasiat klg pills obat pembesar penis



  15. RocketVoyager777 Says:

    elazığ
    gümüşhane
    kilis
    siirt
    sakarya
    FU3G0

  16. 51F13TessaBDAFF Says:

    F1F20
    Giresun Evden Eve Nakliyat
    Bingöl Evden Eve Nakliyat
    Amasya Parça Eşya Taşıma
    Adana Parça Eşya Taşıma
    Artvin Lojistik

  17. BA656EdwardD03ED Says:

    A4B76
    Manisa Şehir İçi Nakliyat
    Sakarya Şehir İçi Nakliyat
    Gölbaşı Fayans Ustası
    Çerkezköy Organizasyon
    Karapürçek Fayans Ustası
    Ünye Koltuk Kaplama
    Hakkari Lojistik
    Ünye Fayans Ustası
    Tokat Evden Eve Nakliyat

  18. 48FEFAlvaroD6E41 Says:

    2A5F0
    Bingöl Parça Eşya Taşıma
    Burdur Şehirler Arası Nakliyat
    Düzce Evden Eve Nakliyat
    Kırşehir Evden Eve Nakliyat
    Ağrı Lojistik
    Bilecik Şehirler Arası Nakliyat
    Kripto Para Borsaları
    Gölbaşı Fayans Ustası
    Kocaeli Parça Eşya Taşıma

  19. 67F04KeithE4B6D Says:

    CD54F
    görüntülü sohbet siteleri
    Sinop Sohbet Odaları
    Bitlis Canlı Sohbet
    yabancı sohbet
    hakkari canli goruntulu sohbet siteleri
    bedava sohbet chat odaları
    Izmir Bedava Sohbet Odaları
    Antalya Sesli Sohbet Siteler
    bolu en iyi ücretsiz sohbet uygulamaları

  20. 36336Justin6041F Says:

    718A7
    bscpad
    dappradar
    yearn finance
    uwulend finance
    pancakeswap
    debank
    sushiswap
    thorchain
    pinksale

Posting Komentar

CARA BERKOMENTAR:
Beri komentar sebagai, pilih: Nama/URL
Isi nama anda, kosongkan "URL" jika tidak punya website/blog. Kalau ngisi alamat Web jangan lupa "http://", contoh: http://arsyil.blogspot.com

Ctt: Identitas anda sangat saya perlukan. Jgn lupa nama ya!

Daftar Isi

Kata Bijak Hari Ini

3 RUMUS SUKSES

Rumus 1 :
Man Jadda Wajada
(Siapa yang bersungguh-sungguh akan berhasil)
Rumus 2 :
Man Shobaro Zhafira
(Siapa yang bersabar akan beruntung)
Rumus 3 :
Man Saro 'Aladdarbi Washola
(Siapa yang berjalan di jalur-Nya akan sampai)